Oleh: Gordianus Ngkue
Mahasiswa UNIKA St.Paulus Ruteng
SELASAR JIWA
Riuh suara burung-burung ditanahku
Menusuk hingga mengusik gendang telingaku
Kukuruyuk ayam jantan,aku jadikan alaram pagiku
Dengan gagah perkasa aku berdiri
Menikmati hari meratapi nasib